1. Di luar Yesus Kristus tidak ada keselamatan�Dan keselamatan tidak ada di dalam siapapun juga selain di dalam Dia (Yesus), sebab di bawah kolong langit ini tidak ada nama lain yang diberikan kepada manusia
Showing posts with label Katekese. Show all posts
Showing posts with label Katekese. Show all posts
Wednesday, August 24, 2011
Monday, August 15, 2011
St. Josemaria Escriva: "...Satu-satunya Kebebasan-yang dapat menyelamatkan manusia adalah kebebasan Kristen"
Tidaklah benar bahwa menjadi seorang Katolik yang baik berarti bertentangan dengan melayani masyarakat dengan tulus. Dengan cara yang sama tidak ada alasan mengapa Gereja dan Negara harus berbenturan ketika mereka melaksanakan otoritas masing-masing, dalam
St. Josemaria Escriva: "Keselamatan di dalam Gereja"
Kita tidak bisa melupakan bahwa Gereja bukan hanya sekedar jalan keselamatan, melainkan dialah satu-satunya jalan. Ini bukan pendapat manusia, tetapi kehendak yang diungkapkan Kristus: Dia yang percaya dan dibaptis akan diselamatkan, tetapi siapa yang tidak
Sunday, August 7, 2011
Saya Mengaku ... -Tentang Sakramen Tobat-
Sebagai umat Katolik kita mengimani bahwa Tuhan Yesus telah mendelegasikan kuasa pengampunan kepada imam. Harus diingat, bahwa ketika datang untuk mengaku dosa, kita datang mengaku pada Tuhan Yesus bukan pada pribadi imam. Sebagaimana yang
Thursday, July 28, 2011
Mendasarkan Iman
diadaptasi dari Heinriz L.Lesson I have learned lately :Jangan pernah mendasarkan iman pada PERBUATAN-PERBUATAN Paus, Uskup, Imam, atau apologet-apologet Katolik. Selama orang mendasarkan imannya pada perbuatan-perbuatan mereka, maka selama itulah imannya rapuh dan
Wednesday, July 27, 2011
Apa saja cara terbaik untuk menanggapi anti-Katolik di Internet?
Santo Petrus berpesan demikian kepada kita dalam 1 Petrus 3:15-16:Dan siap sedialah pada segala waktu untuk memberi pertanggungan jawab kepada tiap-tiap orang yang meminta pertanggungan jawab dari kamu tentang pengharapan yang ada padamu,